Hakekat Wawasan Nusantara

Wawasan Nusantara adalah cara pandang bangsa Indonesia terhadap rakyat, bangsa dan wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang meliputi darat, laut dan udara di atasnya sebagai satu kesatuan Politik, ekonomi, sosial Budaya dan Pertahanan keamanan.

Kepulauan adalah kumpulan dari pulau-pulau. Negara kepulauan dikenal sebagai Archipelago State yang diakui oleh Konvensi PBB. Republik Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia, disusul kemudian oleh Filipina, Jepang dan Selandia baru.

Pengertian hakekat wawasan nusantara ini dengan tujuan memberi kemudahan untuk melakukan perjalanan di wilayah Indonesia dengan perangkat GPS. Dengan bantuan perangkat GPS disampign akan mempermudah untuk menentukan arah juga akan mencegah atau memperkecil resiko tersesat maupun kehilangan arah saat dalam perjalanan. Keterbatasan dan/atau ketidak-tersediaan peta GPS wilayah Indonesia bukanlah suatu penghalang dalam menggunakan perangkat GPS.

Dengan kerjasama dan saling tukar menukar informasi akan letak (kordinat) suatu lokasi, diharapkan akan membantu tercapainya tujuan perjalanan.

No comments: